Kuliah Falsafat Ilmu


Prof. Dr. H. AHMAD TAFSIR
Mulai Kuliah Tanggal 24 September 2011

· Jenis Pengetahuan                          Epsitemologi                      ontologi                               aksiologi
Sains                                                      x (Baca dibuku)                 x                                              x
Filsafat                                                  x                                              x                                              x
Mistik/ Agama                                   x                                              x                                              x
·      ‘Illal mukhlashin
·      Dikirimkan 1000 malaikat sampai 5000 malaikat
·      Dalailulkhoirot jika dibaca terus bisa dapat rezeki
·      Apa betul orang bisa kebal --- jadi epistimologi dulu yang dicari bukan langsung aksioligi seperti muhammadiyah debus khurafat atau persis, debus musyrik
·      Khan : yang disebut rasional adalah hukum alam
·      Khan : menyelesaikan masalah bukan dengan berpikir rasional
·      Logis terbagi dua; logis rasional dan logis supra rasional
·      Jin kafir itu kuat karena mendapat kuasa dari Allah, “silahkan....illal mukhlasin” (silahkan, tetapi kamu tidak akan mampu menantangnya kecuali orang mukhlas”
·      Ikhlas : datang dan pergi... sama, dipuji dihina...sama
·      Kalau diislam, agama ada di sains, filsafat dan mistik/agama
·      Kalau seseorang menyadari “kehambaan”nya jangan haji dulu
·      Ujung shadaqah di sorot dari tasawuf : bahwa datang dan perginya sama
·      Lan tanalulbirra hatta tunfiqu mimma tuhibbun...(datang dan perginya sama)
·      Sholat : dipuji dan dihina sama. Menghilangkan kesombongan.
·      Kalau penyucian jiwa harus pakai mursyid “ tazkiyatunnafs”
·      Dasar pemikiran sekularisme barat; agama tidak boleh ditolak, tapi sains dan filsafat bisa diperdebatkan
·      Mulai kapan sekularisme di barat?
·      Barat sudah pernah menjadi negara agama? Ketika gereja memutuskan bumi datar
·      Seni untuk seni
·      Egality, frotenity, liberty
·      Dieropa tabu jika ditanya agama, istri, anak dan umur

08/10/2011
·      Rasional = hukum alam
·      Tuhan harus ada, karena banyak sekali permasalahan didunia ini yang tidak bisa terpecahkan, maka kalau tidak ada tuhan tidak rasional
·      Benar itu tidak salah
·      Apa itu benar?
1. Bener menurut rasionalisme
2. Benar menurut empirisme
3. Benar menurut teori otoritas
4. Kebenaran menurut pragmatisme
·      ..makanya orang filsafat tidak pernah meributkan masalah “kebenaran”
·      keBenaran  menurut koherensik dan korespedensik, kebenaran a priori  (kebenran yang tidak perlu di buktikan seperti segitiga tidak sama dengan lingkaran) dan apostriori (kebenran yang memerlukan pembuktian, kebenran yang berubah, rubah seperti kita menanam cabai, dua bulan lagi menunai dengan rasa pedas, tetapi beda dg 1000 tahun lagi, jadi kebenrannya menunggu bukti.
·      menurut ibnu sisa yang kekal bukan hanya tuhan tetapi kebenaran  a priori itu juga kekal. Makanya ibnu sina dikafirkan oleh al-ghazali
·      usahakanlah ajaran agama islam itu diajarakan sesuai dengan kebenaran a priori
·      dapatkan kita menyusun argumen “ agar nabi muhammad itu rasulullah”? begitulah kebenaran a priori.
·      Jadi dalam berdakwah harus yakin, (kebenaran a priori). Tdak boleh ada “barangkali atau mungkin”. Karena bagaimana kalau pendakwahnya tidak yakin...pasti pendengarnya juga tidak yakin
·      Pengantar filsafat setelah itu filsafat ilmu setelah itu filsafat ilmu pendidikan setelah itu baru pelajari ilmu pendidikan
·      Kenapa sekarang ada aliran ekstrim? Karena mereka belajar agama tidak sistematis
·      Rasional dan empiris adalah positivisme
·      Apa itu berpikir kritis? (critiism, critique)
·      Kristis itu Mencurigai suatu pendapat, tidak tidak dan tidak ia. (ia tidak mudah percaya)
·      Scepticisme, agnosacisme
·      pikirkanlah allah itu  melalui ciptaannya. (memikirkan ibu memasak melalui masakannya)
·      ada kritis, kritik dan krisis
·      kritik biasanya menanyakan “hubungan” sebab akibat”
·      kritik biasanya menyangkut masalah yang abstrak
·      esensi kritis itu tidak percaya begitu saja
·      jadi kalau mau buat proses belajar buat mahasiswa membuat tidak ia dan tidak tidak agar mahasiswa kritis.
·      emosional membuat orang menjadi tidak kritis
·      bila sudah iya atau tidak maka proses berfikir berhenti.
·      Alat kritis itu ada dua : Kemampuan kegunaan bahasa dan menguasai teori-teori ilmu
·      Mengetahui kritis...kalau dia bisa menyebutkan dan memberi contoh,Kalau dia sudah bisa membandingkan dengan yang lain, faham dan dia bisa melakukan kritik
·      Analisis itu mengkategorikan , menyebutkan, memberikan contoh, membandingkan, mencari sebab akibat
·      Kehebatan manusia bukan hanya karena kemampuan berfikir tetap kemampuan berbahasa, dan bahasa itu ada kaitannya dengan logika
·      Ciri orang terpelajar dilihat dari bahasa, maka hati hatilah berbahasa.  

22/10/2010
·      Kita mennganggap  islam bagus, tapi masalahnya jika dikita disuruh ngurus negara nga beres,  ngurus ekonomi nga beres. Maka barat nga percaya!
·      Sains, filsafat, agama = ilmu menurut barat, sedangkan islam:
Allah à iqra àalqur’an dan al-kaun

Teori adalah : suatu pernyataan
Teori : pendpata yang bealasan, argumentatif
Teori agama : pendapa yang punya dalil
Teori filsafat : pendapat yang mempunyai argumentatif
Teori ilmiah : pendapat antar hubungan antar variabel
Teori itu ketika kita mendengar kita merespon (seperti mengajar murid lebih sedikit itu lebih mudah, telur itu banyak sumber kesehatan) beda dengan khabar, berita (nama saya ahmad tafsir, atau pergi kebandung 2,5 jam)

Dalam pendidikan karakter disebutkan 1 teladan lebih baik dari seribu ucapan
As-sukut adzdzahab

Iman tidak bisa dicapai dengan metode ilmiah

Teori itu gunanya untuk membaca fenomena
è Teori dan kegunaannya
Metode ilmiah ganya berlaku pada bidang sains tidak dalam kajian filsafat
Kebenaran mitos itu menurut orang barat lebih nyata dibanding kebenaran agama
1.       Kebenaran rasionalisme
2.       Kebenaran mitos
3.       Kebenaran agama
4.       Kebenaran empiris
Yang benar itu adalah yang rasional kemudian ada bukti empirik
Hipotesis itu sebaiknya dari teori.....
Tuhan itu diperlukan oleh orang orang yang teraniaya dan memerlukan bantuan karena tuhan itu harus ada.
Cara memperoleh kebenaran :
1.       Dengan cara berpikir
2.       Dengan bukti empirik
3.       Dengan intuisi
Apakah logika tuhan itu sama dengan logika manusia
Seperti “man jadda wa jadda” kan logika manusia

Kuliah 12/11/2011
Fungsi falsafat ilmu : Untuk memberikan argumen logis untuk pengembangan ilmu (lebih ke epsitimologi)
Apa artinya pengembanga ilmu ?
Pengembangan adalah perubahan kearah lebih baik.
Cara membaca...yang pertama, anda ingin tahu apa dulu? Seperti ingin tahu cara dagang, kesehatan reproduksi, dll
Isi buku 3 :
1.       Teori
2.       Penjelasan teori
3.       Data yang mendukung penjelasan teori
Teori ditandakan, dipisahkan ke buku/kartu.
Apa definis teori?  Teori adalah pendapat yang beralasan.  Kalau teori sains adalah pendapatan yang logis, empiris. Kalau teori filsasafat yaitu pendapat yang beragumen logis. Teori agama adalah pendapat yang berdalil.
Salah satu tanda ilmuawan adalah bertanggung jawab pada definisinya.
Kalau belajar sejarah jangan tanyakan  siapa tetapa mengapa? Seperti siapa presiden pertama indonesia? (tidak menarik) tetapai kalau mengapa presiden pertama soekarno? ( menarik)
·         Teori adalah suatu pernyataan yang menghasilkan respon

·         Tuhan itu berfikir logis atau tidak?
Menurut ilmu mantiq, tuhan itu pasti berpikir logis.
Filsafat itu bukan segala-galanya, tetapi kalau sudah harus berhenti .. maka harus berhenti.  Kalau falsafat tidak bisa menjawab maka dilanjutkan dengan cara berfikir tasawuf.
Voting itu memilih diantara yang benar. Bukan benar dan salah.
Dalam islam itu tidak ada ajaran yang melawan logika, tetapi kalau belum dipahami logika masih banyak. Tetapi di dalam ajaran kristen banyak seperti lahir manusia dalam keadaan dosa dll.
Saat tasawuf maju, sains, filsafat dan seni mundur dan diboyong ke eropa.

Kenapa dunia bisa sepert ini, karena mereka jauh dari agama, tetapi antar umat beragama sering terjadi konflik maka solusinya Pendidikan multikultur

Pengembangan “ilmu” berarti mengembangkan teori. Apa itu pengembangan teori?
1.       Mengembangkan teori
2.       Merivisi teori
3.       Menemukan teori baru tetapi menggati teori yang sudah ada. (seperti matahari mengitari bumi)
4.       Membatalkan teori lama

Air dicampur tuak, mabok. Air dicampur wisky mabok, air campur bir...kalau begitu kesimpulannya air memabukkan. Kesimpulan ini yang sering terjadi dimasyarakat. Seperti ini suara mayoritas, ini sudah menurut nenek moyang kita, tetapi apa logikanya tidak dicari.

Masalah pokok manusia pada awalnya hanya tiga :
Benar-salah à kemudian menjadi logikaà Sains Rasional, Sains Sosial, Humainora
Baik-burukà kemudian menjadi etika, akhlak
Indah-tidak indahà kemudian menjadi seni

“Tidak semua kebenaran bisa dijelaskan” seperti patah tulang bisa sembuh dengan jampe, atau haramnnya babi.

26/ 11/ 2011
Ada kebenaran yang abadi seperti tuhan. Seperti :
2 tidak sama dengan 3, 2 = 3
                            
                             Tidak sama dengan
Harus mempelajari “ filsafat ilmu” setelah itu “filsafat ilmu pendidikan” kalau harus mengembangkan ilmu pendidikan.  Isinya apa aksiologi, epistimologi , onto ilmu pendidikan.
Kalau dulu penelitian menghasilkan teori dibiayai oleh khalifah, kalau dibarat oleh pengusaha kalau diindonesia pengusaha tidak tertarik.  
Dulu diteorikan bahwa pendidikan utama dirumah tetapi apakah sekarang masih seperti itu? Dalam teori dulu kakek nenek tidak bagus dalam mendidik anak! Bagaimana kalau sekarang ada teori kakek nenek yang mendidik cucunya.
Teori adalah Mencari penyebab fenomena dan mencari akibat dari penomena
Berkembang diiran bahwa tasawuf itu hanya sebatas epistimologi.
Lebah saja bisa mendapat wahyu apalagi manusia
Antena 3 : antena indera, antena akal dan antena kalbu. Ketiga antena ini untuk mengungkapkan kebeanaran.
 

  
Saat ini antena kalbu terlalu pendek kabelnya. Makanya imannya pendek. Iman itu kalau dipuji dan dicaci sama (indikatornya)  . Melatihnya dengan riyadhoh.
Datang dan perginya materi sama (ini baru imannya kuat/ sufi), melatihnya dengan shadaqah, zakat, infak
Sufi harus menghindari syubhat.
Tujuan akhir ini menjadi abid atau abdullah.
Manusia dari langit tetapi lahir dibumi, makanya harus naik kelangit dan itu sulit. Betapa sulitnya meninggalkan daya tarik bumi tetapi kalau sudah ada ditengah itu mudah untuk naik keatas.  Makanya para nabi setiap malam naik kelangit tetapi ketika pagi hari sudah ada dibumi untuk mengatur manusia , perang dan lain sebagainya.
Haji itu amalan kehambaan. (mudah-mudahan dimekah menemukan kehambaan).
Mukasyafah itu ditemui oleh antena 3. Karena tuhan memberikannya ke dlomir atau kekalbu tidak ke akal, karena akal itu sifatnya kritis, Cuma kalbu itu sulit diaktifkan.
Ada ilmu mukasyafah (ilmu untuk membuka hijab), mukasyafah tidak perlu dipinta, bersihkanlah diri dengan istigfar.
Benci itu adalah penyakit jiwa (dari ilmu psikologi), kalau benci itu ada unsur menderita bagi diri sendiri, lebih baik dimaafin walaupun belum saya maafin.
Mulasadra : tafsir menggabungkan antara filsafat dan tasawuf. Sebelum baca buku ini baiknya baca buku al-haairi, yang berjudul ilmu al-huduri.
Orang saudi dan persis tidak percaya ilmu huduri.  Tapi kalau orang NU welcome. Maka syiah itu bisa kuat diindonesia.

Teori pendidikan agama di rumah tangga
Untuk memunculkan tema : dibahas terlebih dahulu; Tujuan, program, proses, evaluasi.
POLA ASUH RASULULLAH SAW “SEBAGAI BASIS PENDIDIKAN KARAKTER ANAK USIA DINI” (STUDI PENDIDIKAN AGAMA DALAM RUMAH TANGGA)
KONSEP PENDIDIKAN FORMAL DALAM MUHAMMADIYAH
“model pendidikan dirumah tangga sesuai dengan gaya asuh rasulullah saw”
“pemikiran aqidah muhammad abduh dan implementasinya di indonesia”

Konsep itu namalainnya adalah definisi, atau pengertian umum.
Apa, bagamana dan hasil apa yang anda teliti.

Ahli pendidikan : Ilmu pendidikan, filsafat pendidikan, sejarah pendidikan, psikologi pendidikan, sosiologi pendidikan
Sejarah itu adalah “mengapa” atau mengetahui catatan dibalik peristiwa
Tugas makalah : 5-7 halaman, waktunya seminggu
1.       Sekularisme
2.       Teori kebenaran
3.       Berpikir kritis
4.       Cara membaca
5.       Pengembangan ilmu
6.       Mukasyafah
7.       Logika tuhan
8.       anomaliteori


Postingan populer dari blog ini

Kun Ma'allah

Sejarah Dzikrul Ghofilin

CERAMAH HAUL DAN KEHARUSAN BERGURU